Jakarta, 23 Oktober 2025 – Dunia hiburan Tanah Air bersiap menyambut pengalaman baru dalam format pertunjukan komedi. Adili Idola, persembahan dari GOLDLive Indonesia dan Comika, siap digelar pada 8 November 2025 di The Kasablanka Hall, Jakarta. Acara ini menghadirkan konsep celebrity roasting show pertama di Indonesia, di mana sosok publik ternama akan “diadili” dengan tawa […]
Jakarta, 24 September 2025 – Setelah sukses besar lewat film The Architecture of Love (TAOL), kolaborasi sutradara Teddy Soeria Atmadja, produser Chand Parwez Servia, serta rumah produksi Starvision dan Karuna Pictures kembali berlanjut dalam proyek terbaru berjudul Dopamin. Film ini dijadwalkan tayang serentak di bioskop seluruh Indonesia mulai 13 November 2025. Kisah Cinta yang Terjebak […]
Jakarta, September 2025 – Setelah sukses besar dengan 3,1 juta penonton pada film pertamanya di 2023, Beehave Pictures kembali menghadirkan sekuel berjudul Air Mata di Ujung Sajadah 2 (AMDUS 2). Film drama keluarga yang menyentuh ini akan tayang di bioskop seluruh Indonesia mulai 23 Oktober 2025. Film pertama mengisahkan Aqilla (Titi Kamal) yang menemukan anaknya, […]
Jakarta, 2025 – Penyanyi muda berbakat Tiara Andini kembali meramaikan industri musik Indonesia dengan single terbarunya berjudul “Adu Bola Mata”. Lagu ini menjadi salah satu bagian dari album keduanya yang akan segera dirilis. Dalam pengerjaan lagu ini, Tiara kembali menggandeng grup komposer ternama Laleilmanino (Arya Aditya Ramadhya, Ilman Ibrahim Isa, dan Anindyo Baskoro). Hasil kolaborasi […]
Band pop-punk legendaris asal Bandung, Rocket Rockers, kembali dengan gebrakan baru melalui single berjudul “Rumit”, hasil kolaborasi dengan solois Rizky Irmansyah. Lagu ini merupakan aransemen ulang dari karya populer Langit Sore, yang dibawakan dengan nuansa segar khas Rocket Rockers tanpa kehilangan makna emosionalnya. Sejak berdiri pada 1999, Rocket Rockers telah menjadi ikon pop-punk Indonesia. Album […]
Singapura, September 2025 – Festival musik lintas negara Music Matters Live kembali hadir untuk merayakan 20 tahun perjalanannya. Tahun ini, acara yang digelar di CQ @ Clarke Quay, Singapura mulai 26 September hingga 1 Oktober 2025 menghadirkan 42 artis dari 18 negara. Menariknya, penyanyi muda berbakat Shakira Jasmine menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang tampil di […]
“Perjuangan hidup dan mati seorang ibu sebagai detektif lapangan guna temukan putrinya yang hilang” Review by @ameliyaros Film bergenre drama-kriminal ini terinspirasi dari kisah nyata yg diadaptasi dari Novel Playbook karangan Alex Dahl. Disutradarai oleh James Kent, film ini mengisahkan tentang perjuangan seorang ibu tunggal Kate Beckinsale (Maureen) yang berjuang keras untuk mendapatkan kembali putri […]
Jakarta, 20 Juni 2025 — Setelah membuka penjualan tiket Pertunjukan Panggung Musikal Keluarga Cemara 2025 secara reguler sejak Senin, 16 Juni 2025 pukul 19:00 WIB, tiket untuk jadwal pentas akhir pekan, Jumat–Minggu ini (20–22 Juni 2025) pun telah sold out! Hal ini menunjukkan antusiasme yang tinggi dari penonton pentas musikal yang dimulai hari ini, Jumat, […]
Jakarta, 20 Juni 2025 – Naura Ayu, penyanyi muda berbakat yang juga dikenal sebagai aktris dan publik figur inspiratif, membagikan kisahnya tentang perjalanan menjadi pribadi multitalenta. Dibalik berbagai pencapaiannya, Naura mengaku bahwa ia menemukan inspirasi sejak kecil dari sosok Barbie, karakter yang telah menjadi simbol imajinasi dan kebebasan dalam memilih peran. Bagi Naura, Barbie bukan […]
The Ritual adalah sebuah film horor yang disutradarai oleh David Midell dan ditulis oleh Midell dan Enrico Natale. The Ritual menceritakan tentang dua imam/romo, Theophilus Riesinger dan Joseph Steiger, yang memiliki latar belakang berbeda namun dipaksa untuk bekerja sama dalam sebuah ritual eksorsisme untuk menyelamatkan seorang gadis muda bernama Emma Schmidt yang diyakini kerasukan setan. […]